Potensi Pembangkitan Energi Listrik Dari Hasil Fermentasi Limbah Organik | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION
Image of Potensi Pembangkitan Energi Listrik Dari Hasil Fermentasi Limbah Organik

Potensi Pembangkitan Energi Listrik Dari Hasil Fermentasi Limbah Organik

Pengarang : Muh. Iswandi - Personal Name;

Perpustakaan UBT : Universitas Borneo Tarakan., 2020
XML Detail Export Citation
    SKRIPSI

Abstract

Limbah organik pada awalnya tidak memiliki manfaat jika tidak diolah, limbah organik memiliki banyak manfaat selain untuk menjadi pupuk kompos yang bermanfaat untuk kesuburan tanaman dapat juga dimanfaatkan menjadi biogas yang energinya dapat digunakan sebagai bahan bakar. Pemanfaatan tersebut memiliki nilai ekonomis dan limbah organik dapat di jadikan sumber energi alternatif dengan menggunakan mikroorganisme melalui proses fermentasi. Pada limbah organik yang sudah tidak terpakai dapat dimanfaatkan sebagai microbial fuel cell yang digunakan untuk membangkitkan energi listrik Microbial Fuel Cell. Sala satu bahan yang dapat dimanfaatkan untuk pembangkitan energi listrik adalah tomat dan wortel yang sudah mebusuk. Dihaluskan dan difermentasi sehingga menghasilkan microba atau bakteri, Bakteri mampu menjadi katalis dan beradaptasi dengan baik terhadap bahan organik berbeda yang terdapat pada limbah lingkungan sehingga menghasilkan electron. Dan pergerakan electron ini yang dapat dimanfaatkan untuk menjadi energi listrik.

At first, organic waste has no benefits if it is not processed, organic waste has many benefits other than being compost which is useful for plant fertility, it can also be used as biogas whose energy can be used as fuel. This utilization has economic value and organic waste can be used as an alternative energy source by using microorganisms through the fermentation process. The unused organic waste can be used as a microbial fuel cell which is used to generate electrical energy for the Microbial Fuel Cell. One of the materials that can be used to generate electrical energy is rotten tomatoes and carrots. Refined and fermented to produce microbes or bacteria, bacteria are able to become catalysts and adapt well to different organic materials found in environmental waste to produce electrons. And the movement of these electrons can be used to become electrical energy.

Detail Informasi