Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumsi Daging Ayam Ras Pada Rumah Tangga Petani Di Kelurahan Karang Harapan Kota Tarakan | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION
Image of Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumsi Daging Ayam Ras Pada Rumah Tangga Petani Di Kelurahan Karang Harapan Kota Tarakan

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumsi Daging Ayam Ras Pada Rumah Tangga Petani Di Kelurahan Karang Harapan Kota Tarakan

Pengarang : Anike Indri Panauma - Personal Name;

Perpustakaan UBT : Universitas Borneo Tarakan., 2019
XML Detail Export Citation
    SKRIPSI

Abstract

Daging Ayam Ras Merupakan Sumber Protein Hewani. Meningkatnya Populasi Penduduk Dan Perbaikan Taraf Hidup Masyarakat Menyebabkan Kenaikan Permintaan Daging Ayam Ras. Namun Di Kota Tarakan Konsumsi Daging Masih Rendah. Belanja Protein Memiliki Perbandingan Yang Sama Dengan Tingkat Pendidikan Disuatu Negara. Tingkat Pendidikan Seseorang Biasanya Berkaitan Dengan Pekerjaan Yang Dilakukan. Pekerjaan Sebagai Petani Identik Dengan Orang Dengan Tingkat Pendidikan Rendah Dan Juga Memiliki Pendapatan Yang Tidak Menentu. Hal Ini Menyebabkan Petani Berpikir Dua Kali Untuk Membelanjakan Uangnya Untuk Kebutuhan Konsumsi Daging Ayam Ras Oleh Rumah Tangga Petani. Tujuan Dari Penelitian Ini Ialah Untuk Mengetahui Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumsi Daging Ayam Ras Pada Rumah Tangga Petani Dan Mengetahui Elastisitas Permintaan Pada Konsumsi Daging Ayam Ras Pada Rumah Tangga Petani. Metode Yang Digunakan Adalah Regresi Dalam Bentuk Logaritma Natural (Double Log). Berdasarkan Hasil Analisis Data Diperoleh Persamaan Untuk Konsumsi Daging Ayam Ras : Ln Y = -1.410 + 0.719 LnX1 + 0.253 LnX2 – 0.159LnX3 + 0.051 LnX4 + 0.039 LnX5 + 0.017 X6 + 0.009 LnX7 + E. Model Analisis Tersebut Memiliki Nilai R2 Konsumsi Daging Ayam Ras Yaitu Sebesar 0.965 Yang Dapat Diartikan Bahwa Variabilitas Independent Sebesar 96.5%, Sedangkan Sisanya 3.5% Dapat Dijelaskan Oleh Variabel Lain Yang Tidak Dimasukkan Dalam Penelitian Ini. Pada Model Analisis Memiliki Nilai Uji F Sebesar 63.016 Dengan Tingkat Signifikansi Sebesar 0.000 Dengan Demikian (Sig < 0.05). Hal Ini Berarti Secara Bersama-Sama Variabel Harga Daging Ayam, Pendapatan, Harga Minyak Goreng, Harga Telur Ayam, Selera, Jumlah Anggota Keluarga Dan Tingkat Pendidikan Berpengaruh Terhadap Konsumsi Daging Ayam Ras Pada Rumah Tangga Petani Di Kelurahan Karang Harapan. Model Analisis Juga Menghasilkan Nilai Uji T Dan Hasil Yang Diperoleh Pada Setiap Variabel Sebesar 9,229 Untuk Harga Daging Ayam Ras, 2,451 Untuk Pendapatan Dan -2,095 Untuk Harga Minyak Goreng Yang Berarti Berpengaruh Terhadap Konsumsi Daging Ayam Ras, Sedangkan Variabel Yang Lainnya Diperoleh Hasil Sebesar 0,556 Untuk Harga Telur Ayam, 0,386 Untuk Selera, 0,310 Untuk Jumlah Anggota Keluarga Dan 0,109 Untuk Tingkat Pendidikan Dan Tidak Berpengaruh Terhadap Konsumsi Daging Ayam Ras. Nilai Elastisitas Permintaan Dapat Dilihat Dari Nilai Koefisiennya. Untuk Elastisitas Harga Diperoleh Nilai Sebesar 0.719 < 1 Berarti Elastisitas Harga Daging Ayam Ras Bersifat Inelastis. Untuk Elastisitas Pendapatan Diperoleh Sebesar 0.253 > 0 Berarti Daging Ayam Ras Merupakan Barang Normal. Dan Untuk Elastisitas Silang Pada Variabel Minyak Goreng Diperoleh Sebesar -0.159 < 0 Berarti Minyak Goreng Merupakan Barang Komplementer, Sedangkan Pada Elastisitas Silang Telur Ayam Diperoleh Sebesar 0.052 > 0 Berarti Telur Ayam Merupakan Barang Subtitusi. Diperlukan Upaya Dari Berbagai Pihak Terutama Pemerintah Daerah Untuk Melakukan Sosialisasi Mengenai Nilai Gizi Untuk Meningkatkan Konsumsi Protein Hewani Di Dalam Masyarakat Terutama Pada Petani Di Kelurahan Karang Harapan. Kepada Peneliti Selanjutnya Disarankan Untuk Melanjutkan Penelitian Mengenai Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumsi Daging Ayam Ras Dengan Menggunakan Faktor-Faktor Lain Dan Dilaksanakan Dilokasi Yang Berbeda.

Broiler Chicken Meat Is A Source Of Animal Protein. The Increase In Population And Improvment In The Standard Of Living Of The People Led To An Increase In Demand For Chicken Meat. But The City Of Tarakan Meat Consumption Is Still Low. Protein Shopping Has A Comparison That Is Equal To The Level Of Education In A Contry. Someone’s Education Level Is Usually Related To The Work Done. Employment As A Farmer Is Synonymous With Working As A Farmer Identical To People With Low Education Levels And Also Having Uncertain Income. This Causes Farmers To Think Twice About Spending Their Money On Chicken Meat Consumption Needs By Farmer Household. The Purpose Of This Study Was To Determine The Factors That Affect Chicken Meat Consumption In Farm Household And To Find Out The Elasticity Of Demand For Chicken Meat Consumption In Household. The Method Used Is Regression In The Form Of Natural Logaritms (Double Log). Based On The Results Pf Data Analysis Obtained Equations For Consumption Of Chicken Meat : Ln= -1.410 + 0.719 LnX1 + 0.253 LnX2 – 0.159LnX3 + 0.051 LnX4 + 0.039 LnX5 + 0.017 X6 + 0.009 LnX7 + E. The Analysis Model Has R2 Value Of Chicken Meat Consumption Which Is Equal To 0,965 Which Can Be Interpreted Variabilitas Independent As Big As 96,5%, While The Remaining 3,5% Can Be Explained By Other Variables Not Included In This Study. In The Analysis Model Has A F Test Value Of 63,016 With A Significance Level Of 0,000 Thus (Sig < 0,05). This Means That Together With The Variable Price Of Chicken Meat, Income, Cooking Oil Prices, Price Of Chicken Eggs, Tastes, Number Of Family Members And Education Level Influence The Consumption Of Chicken Meat In Farm Household In Karang Harapan Village. The Analysis Model Also Produce T-Test And Money Yield Values Obtained For Each Variable Of 9,229 For The Price Of Chicken Meat, 2,451 For Income And -2,095 For The Price Of Cooking Oil Which Means That It Affects The Consumption Of Chicken Meat, While The Other Variables Obtained Were 0,556 For The Price Of Chicken Eggs, 0,386 For The Tastes, 0,310 For The Number Of Family Members And 0,109 For The Level Of Education And No Effect On Consumption Of Chicken Meat. The Value Of Demand Elasticity Can Be Seen From The Ciefficient Value. The Elasticity Of Demand Can Be Obtained For The Price Elasticity Of 0,719 0 Means That Chicken Meat Is Normal. And For Cross Elasticity On Variables Cooking Oil Obtained For -0,159 < 0 Means Cooking Oil Is A Complementary Item, While The Cross Elasticity Of Chicken Eggs Is Obtained As Big As 0,052 > 0 Mens Chicken Eggs Are Subtitute Goods. Efforts Are Needed From Various Parties, Especially The Local Government To Disseminate Nutritional Value To Increase Consumption Of Animal Protein In The Community, Especially For Farmers In Karang Harapan Village. To The Next Researcher It Is Recommended To Continue Research On The Factors That Influence Consumption Of Chicken Meat Using Other Factors And Carried Out In Different Locations.

Detail Informasi