Problem Faced by Students in Composing Expository Text in Essay Writing (A Study at The Fourth Semester Students of English Department at Borneo University of Tarakan Academic Year 2018/2019) | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION
Image of Problem Faced by Students in Composing Expository Text in Essay Writing (A Study at The Fourth Semester Students of English Department at Borneo University of Tarakan Academic Year 2018/2019)

Problem Faced by Students in Composing Expository Text in Essay Writing (A Study at The Fourth Semester Students of English Department at Borneo University of Tarakan Academic Year 2018/2019)

Pengarang : Suciati Indahsari - Personal Name;

Perpustakaan UBT : Universitas Borneo Tarakan., 2021
XML Detail Export Citation
    SKRIPSI

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apa masalah yang dihadapi mahasiswa semester keempat di Departemen bahasa inggris, Universitas Borneo Tarakan, tahun akademik 2018/2019 dalam menulis esai terutama Ekspositori esai. Subjek penelitian ini adalah 14 siswa. Peneliti menggunakan descriptive qualitative research. Penelitian ini dilakukan pada bulan April sampai dengan Mei. Teknik pengumpulan data menggunakan dokumen dan wawancara. Peneliti menganalisis tulisan mahasiswa tentang kesalahan mereka dalam menulis ekspositori text. Penelitian ini difokuskan pada apa saja masalah yang dihadapi mahasiswa dalam menulis esai dan masalah apa yang paling dominan. Hasil penelitian, menunjukkan bahwa mahasiswa semester keempat mempunyai masalah dari beberapa aspek menulis seperti konten, organisasi, kosa kata, tata bahasa, dan mekanika. Masalah yang paling dominan dalam aspek konten adalah perkembangan topik yang tidak memadai. Masalah yang paling dominan dalam aspek organisasi adalah gagasan yang tidak koheren dan tidak memiliki sekuensing logis. Masalah yang paling dominan dalam aspek kosa kata adalah kurangnya akurasi diksi, tetapi makna tidak dikaburkan. Masalah yang paling dominan dalam aspek tata bahasa adalah kesalahan bentuk pola kata kerja, kata ganti, perjanjian kata kerja subjek dll, dan makna yang dikaburkan. Masalah paling dominan dalam aspek mekanik adalah tanda baca. Kesimpulannya, masalah yang dihadapi mahasiswa dalam menulis expository text dikarenakan kurangnya pengetahuan mahasiswa tentang aspek-aspek dalam menulis sehingga terjadinya kesalahan dalam menulis esai. Mahasiswa bingung dalam memulai esai dan bingung dalam penggunaan kalimat yang tepat.

The objective of this research was to identify the problems in writing an expository text in the fourth semester of the English department in Universitas Borneo in the academic year of 2018/2019. The subjects include all 14 students in the class. This applied a qualitative descriptive approach. It was conducted in April-May 2020. The data collection was done by documentation and interview. The first was done by analyzing the students' expository writing to identify the mistakes there. This was to identify the various problems they have and the most dominant among them. The results indicate that they have problems in the aspects of content, organization, vocabulary, grammar, and writing mechanics. The most dominant in the content is at the topic development. The one in the organization is lacking logical sequencing; and that in the vocabulary is the word accuracy, without reducing the meaning clearer. There are some dominant problems in grammar, those are verb pattern, pronouns, subject-verb agreement, and unclear meaning. Meanwhile, punctuation is the dominant issue in the mechanics. In sum, the problems have resulted from their low understanding of those five writing aspects. They are confused to start writing and to write correct and meaningful sentences.

Detail Informasi