
Pengaruh Daya Tarik, Kredibilitas, Dan Keahlian Celebrity Endorser Terhadap Keputusan Pembelian
Pengarang : Kiki Tamma - Personal Name;
Perpustakaan UBT : Universitas Borneo Tarakan., 2017XML Detail Export Citation
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh daya tarik, kredibilitas, dan keahlian celebrity endorser terhadap keputusan pembelian. Penelitian ini menggunakan metode penelitian eksperimen. Dengan jumlah partisipan yang di gunakan 59 partisipan sebagai kelompok eksperimen dan 60 partisipan sebagai kelompok kontrol. Data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan data primer yang di dapat dari jawaban partisipan yang telah diberikan treatment berbeda sebelum di bagikan kusioner untuk diisi. Hasil dalam penilitian ini Variabel daya tarik (X1) celebrity endorser berpengaruh positif tidak signifikan terhadap keputusan pembelian (Y). Hal ini dibuktikan dengan hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa hubungan tersebut memiliki nilai ? 0.111 dan nilai t-hitung < t-table (0.891 t-table (3.426>1.986). Variabel keahlian (X3) celebrity endorser berpengaruh positif tidak signifikan terhadap keputusan pembelian (Y). Hal ini dibuktikan dengan hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa hubungan tersebut memiliki nilai ? 0.151 dan t-hitung < t-table (1.416
The aim of this research to analyze the effect attractiveness, credibility, and expertise celebrity endorser to purchasing decision. This research uses experimental research method. With participants is 59 as an experimental group and 60 participants as control group. The data used is primary obtained from answers of participants who have treatment different before the shared questionnaire. The results of this study concluded that attractiveness variable (X1) celebrity endorser has positive effect on purchasing decision (Y) with a value ? 0.111 and value t-count < t-table (0.891 t-table (3.426>1.986). Expertise variable (X3) celebrity endorser has positive effect not significant on purchasing decision (Y) with a value ? 0.151 and value t-count < t-table (1.416