Pengaruh Pemberian Betakaroten Pada Pakan Terhadap Peningkatan Warna Dan Pertumbuhan Ikan Pedang (Xiphophorus helleri) | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION
Image of Pengaruh Pemberian Betakaroten Pada Pakan Terhadap Peningkatan Warna Dan Pertumbuhan Ikan Pedang (Xiphophorus helleri)

Pengaruh Pemberian Betakaroten Pada Pakan Terhadap Peningkatan Warna Dan Pertumbuhan Ikan Pedang (Xiphophorus helleri)

Pengarang : Rangga Putra Bimantara - Personal Name;

Perpustakaan UBT : Universitas Borneo Tarakan., 2024
XML Detail Export Citation
    SKRIPSI

Abstract

Ikan pedang adalah ikas hias air tawar yang digemari masyarakat saat karna estetika warnanya. Ikan platy pedang merupakan salah satu jenis ikan yang populer bagi para pecinta ikan hias. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian pakan yang dikombinasikan dengan betakaroten pada pertumbuhan dan perubahan warna ikan pedang (Xiphophorus helleri). Metode penelitian meliputi kegiatan pengukuran pertumbuhan bobot mutlak, panjang mutlak, SR, Kualitas Air dan Pengamatan Warna data akan dianalisis dengan secara deskriptif kuantitatif dengan menggunakan softaware Ms.Excell 2013. Hasil penelitian pada perlakuan 4 (15% Betakaroten) memiliki berat mutlak terbesar yaitu 1,9 g dan panjang mutlak tertinggi yaitu 6,5 cm. Nilai tingkat kelangsuangan hidup (SR) pada semua perlakuan adalah 100%. Hasil pengukuran kualitas air yang meliputi suhu, pH, DO, dan Amonia berada dalam kondisi optimal untuk pemeliharaan ikan pedang. Kualitas warna terbaik diperoleh perlakuan P4 (15% Betakaroten) dengan nilai 18. Berdasarkan penelitian ini, dapat di simpulkan bahwa pemberian betakaroten mampu meningkatkan kecerahan warna ikan pedang,dimana pemberian sebanyak 15% betakaroten menjadi perlakuan terbaik.

Kata Kunci: Betakaroten, Ikan Pedang, Kualitas Warna

The swordtail fish is an ornamental freshwater fish that is currently popular among the general population due to its attractive appearance. The platy swordtail fish is a popular decorative fish. The purpose of this research was to determine the effect of beta-carotene supplementation on swordtail fish growth and coloration (Xiphophorus helleri). The research method included measuring the growth of absolute weight, absolute length, SR, Water Quality, and Color Observation data analyzed descriptively quantitatively using Ms. Excell's 2013 software. The results of the research in treatment 4 (15% beta-carotene) exhibited the greatest absolute weight (1.9 g) and the longest absolute length (6.5 cm). The survival rate (SR) value in all treatments was 100%. The results of water quality measurements, which include temperature, pH, dissolved oxygen (DO), and ammonia, indicated optimal conditions for the maintenance of swordtail fish. The optimal color quality was achieved through the application of treatment P4 (15% beta-carotene), which exhibited a value of 18. The results of this research indicated that the administration of beta-carotene can enhance the brightness of swordtail fish coloration. The optimal dosage of beta-carotene for this purpose was 15%. Keywords: Beta-Carotene, Swordfish, Color Quality

Detail Informasi