
Mengidentifikasi Jalur Transformasi Digital Pada Model Bisnis UMKM Di Masa Pandemi Covid-19 Kota Tarakan
Pengarang : Muth Mainnah - Personal Name;
Perpustakaan UBT : Universitas Borneo Tarakan., 2023XML Detail Export Citation
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana UMKM yang ada di Kota Tarakan mengatasi perubahan lingkungan akibat pandemi COVID-19 dengan dukungan teknologi digital. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif untuk menguji data yang diperoleh dari wawancara dan observasi. Objek penelitian ini adalah 10 pelaku UMKM di Kota Tarakan. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskripif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa studi kasus UMKM yang ada di Kota Tarakan memiliki tingkat literasi digital yang berbeda, dan oleh karena itu, UMKM memiliki tingkat kesiapan yang berbeda untuk mengejar transformasi digital.
Kata Kunci: UMKM, Transfomasi Digital, Media Social, Covid-19
This study aims to analyze how MSMEs in Tarakan City are overcome with environmental changes due to the COVID-19 pandemic with the support of digital technologyThis study uses qualitative research methods to examine data obtained from interviews and observations. The object of this research is 10 MSMEs actors in Tarakan CityThe data analysis used is descriptive analysisThe results of this study indicate that the case studies of MSMEs in Tarakan City have different levels of digital literacy, and therefore, MSMEs have different levels of readiness to pursue digital transformation. Keywords: MSMEs, Digital Transformation, Social Media, Covid-19