
Analisis Pola Konsumsi Masyarakat Kelurahan Karang Anyar Kecamatan Tarakan Barat
Pengarang : Dyah Pakuwati - Personal Name;
Perpustakaan UBT : Universitas Borneo Tarakan., 2009XML Detail Export Citation
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana Pola Konsumsi Masyarakat Kelurahan Karang Anyar. Pengumpulan data dilakukan dan menggumakan tekhnik Proportionate Statified Random Sampling yang terpilih dilakukan wawancara untuk mengumpulkan data yang diperlukan. Metode analisis data adalah dengan menggunakan analisis Statisti Deskriptif. Berdasarkan dari hasil analisis dan pembahasan diperoleh hasil yaitu 5 kk yang pengeluaran pangannya lebih besar dari pada pengeluaran non pangan. Dan diperoleh hasil Chi Kuadrat dari perhitungan dengan rumus dasar Chi Kuadrat adalah 32,ternyata harga kuadrat hitung lebih besar dari pada tabel 32 > 3,841. Jumlah Pengeluaran Konsumsi Pangan Masyarakat Kelurahan Karang Anyar adalah Rp.34.510.000 , sedangkan jumlah Pengeluaran Konsumsi Non Pangan Masyarakat Kelurahan Karang Anyar Rp.55.160.000. Maka dapat disimpulkan bahwa Pola Konsumsi Masyarakat Keluraha Karanga Anyar lebih besar pengeluaran kebutuhan non pangan dari pada pengeluaran kebutuhan konsumsi pangan.
The aim of this research was to know model to consume of household in Karang Anyar suddistrict. Technique sampling used in this research was Proportionate Stratified random sampling, the instrument was interview the respondents to gather the information. Model of data analyze was by using analyze Deskriptif Statistic. Based on the research finding showed that 5 head family of food expending bigger than non food expending. And obtained by result chi kuadrat from calculation with chi kuadrat olementary formula is 32. In the real price chi kuadrat hitung bigger than tabel (32 > 3,841). Amount food expending consume people west Karang Anyar sudistrict is Rp. 34.510.000. while amount non food expending consume people Karang Anyar sudistrict is 55.160.000. It can be concluded that the model to consume of household in this subdistrict non food expanding needs bigger than food.