UPT. Perpustakaan Universitas Borneo Tarakan | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION
Image of Pengaruh Reward dan Punishment terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Narindo Solusi Komunikasi Kota Tarakan

Pengaruh Reward dan Punishment terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Narindo Solusi Komunikasi Kota Tarakan

Pengarang : Mohd Salfika

Perpustakaan UBT : Universitas Borneo Tarakan,2021
    SKRIPSI

Abstrak Indonesia

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh reward dan punishment terhadap kinerja karyawan pada pt. narindo solusi komunikasi kota tarakan. metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan pengumpulan data menggunakan metode angket atau kuesioner. pada penelitian ini untuk metode pengambilan sampel yang digunakan adalah non probability sampling dengan menggunakan teknik sampel jenuh. sampel dalam penelitian ini yaitu seluruh karyawan pada pt. narindo solusi komunikasi kota tarakan sebanyak 37 karyawan. teknik pengolahan dan analisis data yang digunakan adalah uji validitas, uji reliabilitas, regresi linear berganda, uji asumsi klasik dengan menggunakan uji normalitas, uji multikolonieritas, uji heterokedastisitas, dan uji autokorelasi, pengujian hipotesis uji parsial (uji t), uji kelayakan model (uji f), serta uji analisis koefisien determinasi (r2). adapun hasil pada penelitian ini menunjukkan bahwa reward tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap kinerja karyawan sedangkan punishment berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada pt. narindo solusi komunikasi kota tarakan.

Abstrak Indonesia

The present study aimed at determining the effect of reward and punishment towards the employees’ performance at pt. narindo solusi komunikasi of tarakan city. this study employed a quantitative method with data collection using a questionnaire. nonprobability sampling with a saturation sampling was a technique to take the sample in which all employees consisting of 37 employees at pt. narindo solusi komunikasi of tarakan city were the sample of this study. the techniques of data processing and analysis used were validity test, reliability test, multiple linear regression, classical assumption test using normality test, multicollinearity test, heteroscedasticity test, and autocorrelation test, partial hypothesis testing (t-test), model feasibility test (f-test), and coefficient determination analysis test (r). the results of this study indicated that the reward had a negative and insignificant effect towards employees’ performance, while the punishment had a positive and significant effect towards employees’ performance at pt. narindo solusi komunikasi of tarakan city.