UPT. Perpustakaan Universitas Borneo Tarakan | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION
Image of Efektivitas Asuhan Komplementer Berbasis Kearifan Lokal “Enting-Enting Biji Terap Dan Jahe” Pada Mual Muntah Ibu Hamil Di Puskesmas Malinau Seberang

Efektivitas Asuhan Komplementer Berbasis Kearifan Lokal “Enting-Enting Biji Terap Dan Jahe” Pada Mual Muntah Ibu Hamil Di Puskesmas Malinau Seberang

Pengarang : Yuliani

Perpustakaan UBT : Universitas Borneo Tarakan,2024
    SKRIPSI

Abstrak Indonesia

Mual dan muntah selama kehamilan adalah fenomena fisiologis, tetapi jika tidak ditangani kondisinya menjadi patologis. selain obat, ibu hamil yang mengalami mual dan muntah juga memerlukan tambahan makanan yang mengandung vitamin dan kalori yang cukup agar terpenuhi kebutuhan tubuhnya. salah satu inovasi yang dapat dilakukan adalah menggabungkan jahe dan biji terap yang mengandung banyak vitamin. desain penelitian quasy eksperiment dilaksanakan pada bulan april – mei tahun 2024 dan berlokasi di wilayah malinau seberang, kalimantan utara. sampel penelitian 30 orang yang terbagi menjadi 15 kelompok control dan 15 kelompok intervensi. pemberian enting-enting jahe dilakukan selama 1 minggu. outcome adalah skor mual muntah menggunakan kuesioner invr. analisis regresi linier berganda.skor rerata invr kelompok intervensi 4.6 poin lebih kecil dibanding kelompok control. pemberian “enting-enting biji terap dan jahe” dapat menurunkan mual muntah pada ibu hamil trimester 1 yang secara konstan terdapat skor penurunan sebesar (b = - 1.31) dibandingkan dengan sebelum intervensi. perbedaan skor antara baseline dan post intervensi secara statistic signifikan dengan p value < 0. 001.pemberian enting-enting jahe dan biji terap dapat menjadi terapi komplementer untuk menurunkan mual muntah yang efektif. kata kunci: asuhan komplementer, mual muntah, ibu hamil, jahe, biji terap

Abstrak Indonesia

Nausea and vomiting are frequently experiencied during pregnancy as normal physiological processes. however, if untreated, the condition can progress to a pathological state. pregnant women suffering from nausea and vomiting need to supplement their nutrition with sufficient vitamins and calories to fulfill their body’s requirements. an effective intervention option is using a blend of ginger and terap seeds with a high concentration of diverse nutriens. this quasi-experimental study occurred in the malinau seberang area, north kalimantan, from april to may 2024. 30 participants were enlisted and assigned randomly to either the control group (n = 15) or the intervention group was administered enting-enting, which contained ginger.the main result focused on the alteration in the score for nausea and vomiting, which was assessed using the invr questionnaire.the analysis utilized multiple linear regression. the intervention group had a mean invr score of 4.6 points lower than the control group. administering enting-enting terap seeds and ginger lrd to a consistenst reduction in in the score for nausea and vomiting (b = - 1.31) compared to the initial measurement. the disparity in scores between the initial measurement and the measurement taken after the intervention exhibited statistical significance (p < 0.001). adminitering enting – enting ,which includes ginger and terap seeds, can serve as a potent adjunctive treatment to alleviate nausea and vomiting in expectant mothers. keywords: complementary care, nausea and vomiting, pregnancy, ginger, terap seeds