
Analisis Elastisitas Permintaan Ikan Di Kota Tarakan
Pengarang : Tinsi Oktinsi Batoran
Perpustakaan UBT : Universitas Borneo Tarakan,2017Abstrak Indonesia
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui elastisitas harga terhadap permintaan ikan bandeng, cakalang, layang, selangat, tongkol, mujair, bawal, tuna di kota tarakan. data dalam penelitian ini di peroleh melalui 2 (dua) cara, yaitu wawancara terhadap narasumber dan kuisioner. analisis data yang digunakan adalah analisis elastisitas permintaan, dengan tujuan untuk mengetahui elastisitas harga terhadap permintaan ikan. variabel inependen dalam penelitian ini adalah harga, sedangkan permintaan adalah variabel dependen. berdasarkan hasil perhitungan analisis elastisitas harga maka hasil yang diperoleh adalah jenis ikan bersifat elastis dan inelastis. ikan bandeng 2,47, layang 1,23, mujair 23,14, bawal 2,89, kakap 6,5, tongkol 8,96, selanget 1,26, dan tuna 1,69 bersifat elastis dan ikan cakalang 0,96 bersifat inelastis.
Abstrak Indonesia
The purpose of this study was to determine the price elasticity of demand on demand milkfish, tuna, flying fish, tilapia fish, fish selangat, swordfish, and tuna in the tarakan city. the data in the study wereobtained through two (2) ways, namely interviews withi nform for fishants and questionnaires. analysis of the data usedis the elasticity of demand in order to determine price elasticity for fish. the independendntvariable is the price. while demand is the dependent variable based on the calculation of price elasticity analysis of the results obtained is the type of fish is elastic and inelastic milkfish 2,47, 6,5 snapperfish, swordfish 8,96, 1,26 selangat fish, fish layang 1,23, 23,14 tilapia fish, pomfret fish 2,86 and tuna fish 1,69 is elastic and fish 0,96 tuna inelastic.