UPT. Perpustakaan Universitas Borneo Tarakan | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION
Image of Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Tingkat Kecemasan Pada Pasien Pre Anestesi Umum

Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Tingkat Kecemasan Pada Pasien Pre Anestesi Umum

Pengarang : Julianti

Perpustakaan UBT : Universitas Borneo Tarakan,2023
    SKRIPSI

Abstrak Indonesia

Pada pasien pre anestesi ada beberapa hal yang dapat ditemukan seperti respon psikologis (kecemasan). rasa khawatir dan ketakutan akan dilakukan tindakan anestesi dan proses pembedahan pada umumnya akan dirasakan oleh setiap pasien. oleh karena itu, pasien pembedahan perlu diberikan persiapan fisik dan mental. tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga terhadap tingkat kecemasan pra anestesi pada prosedur anestesi umum di rsud dr h jusuf sk. penelitian ini merupakan penelitian non eksperimen dengan menggunakan metode cross sectional. populasi penelitian ini adalah pasien di rsud dr. h jusuf sk yang akan menjalani operasi dengan prosedur anestesi umum. jenis sampel yang digunakan adalah accidental sampling sebanyak 51 sampel dan analisis data menggunakan metode rank spearman. pada kategori dukungan keluarga rendah 1 pasien (2%) mengalami kecemasan berat. pada kategori dukungan keluarga sedang 3 pasien (5,9%) mengalami kecemasan ringan 1 pasien (2%) dan mengalami kecemasan berat 16 pasien (31,4%). dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa dukungan keluarga berhubungan dengan tingkat kecemasan dengan p-value 0,411. kata kunci: dukungan keluarga, kecemasan, pra anestesi

Abstrak Indonesia

One of the most general response of pre- operatif patients is psychologicalresponse (anxiouseness). the anxiouseness and fear of anesthetic and surgical processing is always present. therefore, it is necessary for the surgery patients to be given mental preparation. the purpose of this research is to find out therelations offamily support towards pre-anesthetist anxiousness level of general anesthetic procedure in rsud dr h jusuf sk. this research is a non-experimental research by using cross sectional method.the population of this research is the patients in rsud dr. h jusuf sk that will undergo surgery by using general anesthetic procedure. the type of sample is accidental sampling of 51 sample and the data analysis is usingspearman rank method. in the category of low familysupport 1 patients (2%) feeling severe anxiousness . in the category of average family support 3 patients (5,9%) feeling mild anxiousness and 1 patient (2%) and feeling severe anxiousness 16 patients (31,4%). from the research, it can be concluded that family support is related to the level of anxiousness. keywords: family support, anxiousness, pre anesthetics