UPT. Perpustakaan Universitas Borneo Tarakan | ELECTRONIC THESES AND DISSERTATION
Image of Valuasi Ekonomi Dan Determinan Minat Berkunjung Di Objek Wisata Pantai Batulamampu Pulau Sebatik Kabupaten Nunukan

Valuasi Ekonomi Dan Determinan Minat Berkunjung Di Objek Wisata Pantai Batulamampu Pulau Sebatik Kabupaten Nunukan

Pengarang : Nurul Amira

Perpustakaan UBT : Universitas Borneo Tarakan,2023
    SKRIPSI

Abstrak Indonesia

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui nilai ekonomi pantai batulamampu berdasarkan analisis biaya perjalanan (travel cost) menggunakan pendekatan individu, dan menjelaskan pengaruh variabel biaya perjalanan, pendapatan, jarak, akses, dan fasilitas secara parisal dan simultan terhadap minat berkunjung ke pantai batulamampu. penelitian ini memakai dependen variabel yaitu minat berkunjung serta independen variabel berupa biaya perjalanan, pendapatan, jarak, akses, dan fasilitas, pada penelitian ini alat analisis yang di gunakan ialah regresi liner berganda. pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode quoted accidental sampling dan menggunakan sampel sebanyak 60 responden. berdasarkan hasil analisis travel cost, diketahui bahwa nilai ekonomi objek wisata pantai batulamampu dengan pendekatan travel cost adalah sebesar rp. 3.407.000,00 dengan nilai rata-rata sebesar rp. 56.783,00 satu kali kunjungan. berdasarkan hasil regresi liner berganda, diketahui bahwa variabel akses berpengaruh signifikan terhadap minat berkunjung, sedangkan biaya perjalanan, pendapatan, jarak, dan fasilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap minat berkunjung di objek wisata pantai batulamampu. kata kunci : travel cost method, valuasi ekonomi.

Abstrak Indonesia

This study aims to determine the economic value of batulamampu beach based on the analysis of individual travel cost approach, and to explain the effect of variables i.e., travel costs, income, distance, access, and facilities partially and simultaneously on the interest to visit batulamampu beach. the dependent variable in this research was tourist visiting interest and the independent variables consisted of travel costs, income, distance, access, and facilities. the analytical tool was multiple linear regression. then, using quoted accidental sampling method, a sample of 60 respondents got involved in this study. based on the results of the travel cost analysis, it was revealed that the economic value of the batulamampu beach tourist attraction using the travel cost approach was idr 3.407.000,00 with an average value of idr 56,783.00 per visit. based on the results of multiple linear regression, the variable that has a significant effect on visiting interest was access. while travel costs, income, distance, and facilities had no significant effect on visiting interest to batulamampu beach tourism object. keywords: travel cost method, economic valuation